Xperia Zr Docomo Mati Sendiri Ketika Batrai masih Banyak.

Xperia Zr Docomo Mati Sendiri Ketika Batrai masih Banyak. - Selamat datang di situs media global terbaru Xivanki, Pada halaman ini kami menyajikan informasi tentang Xperia Zr Docomo Mati Sendiri Ketika Batrai masih Banyak. !! Semoga tulisan dengan kategori tutorial !! ini bermanfaat bagi anda. Silahkan sebarluaskan postingan Xperia Zr Docomo Mati Sendiri Ketika Batrai masih Banyak. ini ke social media anda, Semoga rezeki berlimpah ikut dimudahkan Allah bagi anda, Lebih jelas infonya lansung dibawah -->


Xperia ZR docomo, ponsel Android yang harganya murah namun memiliki fitur dewa ini sedang di buru oleh pecinta ponsel Xperia. Karena Xperia ZR docomo ini di jual di Indonesia dengan ilegal maka para resaler mampu menjualnya dengan harga yang sangat murah.

Saya pribadi sangat menggemari ponsel sony, salah satu handphone sony yang saya miliki adalah Xperia ZR docomo ini, disamping harganya yang sangat murah,  sony Xperia ZR docomo ini memiliki fitur yang bisa di sebut fitur dewa, yang saya gemari dari Xperia ZR docomo ini adalah ruang penyimpanan nya yang sangat besar, yakni 32 GB.
Dengan ruang penyimpanan yang bisa d bilang besar Xperia ZR docomo mampu menyimpan banyak file, dan masih di tambah lagi dengan slot memori kartu micro SD 64 GB. Hal itu yang membuat saya tertarik untuk membelinya.

Namun setelah beberapa bulan saya gunakan Xperia ZR docomo saya mengalami sedikit kendala, ketika saya pakai dan keadaan batre masih 70% tiba-tiba Xperia ZR docomo saya mati dan tidak mau di hidupkan kembali, lalu saya coba untuk mencolokkan konektor carger dan saya sedikit lega karena masih mau mengecas dan tampak terlihat logo baterai sedang aktivitas pengisian.

Baca juga:

Karena presentese batre sudah 70% maka saya coba untuk menyalakannya kembali dan ahirnya Xperia ZR docomo saya pun menyala, dan ketika batre penuh 100%. Charge pun saya cabut dan ketika Batrai mendekati 70% saya mulai aktivitas mengoprasikan ponsel Xperia ZR docomo saya dan hasilnya hp pun mati kembali.

Tadinya saya menduga jika ada kesalahan software, seketika itu saya langsung flas ulang Xperia ZR docomo saya, proses flasing selesai dan saya menyalakan hp dalam keadaan tersambung di charge, jadi setelah flash selesai hp pun hidup normal, dan saya tunggu Batrai sampai berkurang menjadi 70%. Selanjut nya hp saya pun mati lagi di keadaan batrai 70%.

Dan saya beranggapan jika batrai saya lah yang memiliki kendala atau sudah tidak normal, karena saya sudah melakukan flash ulang, setelah beberapa hari saya pun mendapatkan batrai baru untuk saya pasangkan di Xperia ZR docomo saya, dengan batrai baru tersebut saya langsung menyalakan nya dan kondisi batrai sudah terisi daya 45%. Sayapun semakin yakin jika batrai saya lah yang error.

Setelah batrai penuh terisi dan saya oprasikan hp saya hingga batrai menurun hingga 60% dan selama itu hp saya tidak tertancap charge dan aman tidak lagi mematikan daya. Sejak itulah saya menyimpulkan bahwa batrai saya lah rusak.

Nah!!! Untuk sahabat yang memiliki keluhan yang sama dengan apa yang saya ceritakan di atas maka silahkan anda langsung saja membeli batrai baru yang cocok dengan Xperia ZR docomo milik anda, tidak perlu berfikir lagi karena semua sudah jelas bahwa batrai lah yang error atau rusak.


Demikian info Xperia Zr Docomo Mati Sendiri Ketika Batrai masih Banyak., Semoga dengan adanya postingan ini, Anda sudah benar benar menemukan informasi yang memang sedang anda butuhkan saat ini. Bagikan informasi Xperia Zr Docomo Mati Sendiri Ketika Batrai masih Banyak. ini untuk orang orang terdekat anda, Bagikan infonya melalui fasilitas layanan Share Facebook maupun Twitter yang tersedia di situs ini.

Previous Post Next Post