Kode Rahasia di Spedo Meter PLN

Kode Rahasia di Spedo Meter PLN - Selamat datang di situs media global terbaru Xivanki, Pada halaman ini kami menyajikan informasi tentang Kode Rahasia di Spedo Meter PLN !! Semoga tulisan dengan kategori tutorial !! ini bermanfaat bagi anda. Silahkan sebarluaskan postingan Kode Rahasia di Spedo Meter PLN ini ke social media anda, Semoga rezeki berlimpah ikut dimudahkan Allah bagi anda, Lebih jelas infonya lansung dibawah -->


Sekarang ini pihak PLN telah mengganti spedo meter nya dengan spedo pulsa, jadi pelanggan PLN tidak perlu lagi membayar biaya prmakaian listrik di outlet PLN , dengan spedo meter pulsa ini anda cukup membeli pulsa listrik untuk dapat menggunakannya, lebih simpel bukan?.

Akan tetapi, dengan sepedo meter baru ini tentu banyak pelanggan yang belum bisa mengoprasikan nya, sekarang saya akan membagikan kode-kode rahasia yang terdapat pada spedo meter PLN.

Berikut adalah beberapa merek spedo meter PLN beserta kode rahasianya.

MCB (Miniature Circuit Breaker) Meter Digital Merk ITRON.

  • 00  enter = Restart meter (Jika ada gagalatau periksa).
  • 03  enter = Total KWH listrik yang telah lalu.
  • 07  enter = Batas KWH.
  • 09  enter = Daya yang digunakan.
  • 41  enter = Voltase listrik.
  • 44  enter = Jumlah Ampere yang sedangdipakai.
  • 47  enter = Daya yang sedang dipakai.
  • 54  enter = Kode token terakhir.
Baca juga :
  • 59  enter = Jumlah KWH pengisian terakhir.
  • 69  enter = Counter jumlah berapa kali mati.
  • 75  enter = Cek ID meter PLN Prabayar.
  • 79  enter = Cek batas minimal alarm.
  • 456xx  enter = Mengubah batas minimalalarm , contohnya 45605 untuk 5 KWH.
  • 78  enter = Cek delay alarm dalam menit.
  • 123xx  enter = Mengubah delay alarm, contohnya 12310 untuk 10 menit.
  • 90 enter = Mematikan lampu LED.
MCB Meter Digital Merk HEXING.

  • 800 Accept = Restart Meter (Jika ada cancel ).
  • 801 Accept = Cek Sisa KWH.
  • 804 Accept = Cek ID Meter PLN Prabayar.
  • 807 Accept = Voltase listrik.
  • 808 Accept = Ampere yang sedang dipakai.
  • 809 Accept = Counter jumlah berapa kali mati.
  • 812 Accept = Mematikan alarm batas KWH.
  • 814 Accept = Daya yang sedang dipakai.
  • 815 Accept = Tanggal pengisian terakhir.
  • 817 Accept = Jumlah KWH pengisian terakhir.
  • 851 Accept = Total KWH listrik yang telah lalu.
  • 852 Accept = Kode token terakhir.
MCB Meter Digital Merk CONLOG.

  • #1# = Daya rata-rata yang digunakan.
  • #2# = Jumlah KWH pemakaian terakhir.
  • #6# = Jumlah KWH yang dimasukkan terakhir.
  • #11# = Cek token terakhir.
MCB Meter Digital Merk GLOMET.

  • 37 enter = Cek sisa KWH.
  • 38 enter = Total KWH listrik yang telah lalu.
  • 41 enter = Voltase listrik.
  • 47 enter = Daya yang sedang dipakai.
  • 54 enter = Kode token terakhir.
  • 59 enter = Jumlah KWH pengisian terakhir.
  • 75 enter = Cek ID Meter PLN Prabayar.
  • 79 enter = Cek batas minimal alarm.
MCB Meter Digital Merk STARMCB Merk STAR.

  • 07 enter = Cek sisa KWH.
  • 12 enter = Cek batas minimal alarm.
  • 37 enter = Cek delay alarm dalam menit.
  • 65 enter = Cek ID Meter Listrik Prabayar.
  • 76 enter = Jumlah KWH Pengisian Terakhir.
Sesuaikan kode-kode diatas dengan merk spedo meter yang terpasang pada rumah anda.

Semoga bermanfaat bagi para pembaca nya, silahkan di share agar teman, sahabat, keluarga anda mengerti bahwa ada banyak kode penting yang terdapat pada spedo meter PLN. 



Demikian info Kode Rahasia di Spedo Meter PLN, Semoga dengan adanya postingan ini, Anda sudah benar benar menemukan informasi yang memang sedang anda butuhkan saat ini. Bagikan informasi Kode Rahasia di Spedo Meter PLN ini untuk orang orang terdekat anda, Bagikan infonya melalui fasilitas layanan Share Facebook maupun Twitter yang tersedia di situs ini.

أحدث أقدم