Cara Jitu Memasukkan Kode atau Script HTML ke dalam Postingan Blog

Cara Jitu Memasukkan Kode atau Script HTML ke dalam Postingan Blog - Selamat datang di situs media global terbaru Xivanki, Pada halaman ini kami menyajikan informasi tentang Cara Jitu Memasukkan Kode atau Script HTML ke dalam Postingan Blog !! Semoga tulisan dengan kategori Tutorial Blogger !! ini bermanfaat bagi anda. Silahkan sebarluaskan postingan Cara Jitu Memasukkan Kode atau Script HTML ke dalam Postingan Blog ini ke social media anda, Semoga rezeki berlimpah ikut dimudahkan Allah bagi anda, Lebih jelas infonya lansung dibawah -->


Cara Jitu Memasukkan Kode atau Script HTML ke dalam Postingan Blog

Memasukkan Kode atau Script HTML saat menulis Postingan / artikel adalah suatu hal yang sering dilakukan oleh Blogger.

Tujuan dari memasukkan kode tersebut ada bermacam-macam, seperti membuat Tutorial, ataupun yang lainnya.
Tapi, banyak blogger pemula yang justru belum tau cara untuk memasukkan kode HTML ke dalam postingan Blog, padahal caranya sangat mudah sekali.

Oleh karena itulah, saya akan membagikan cara untuk memasukkan Kode atau Script HTML ke dalam postingan Blog. Mungkin beberapa dari sobat sudah pernah mencoba untuk memasukkan kode HTML ke dalam postingan, namun ternyata kode tersebut malah tidak tampil. Tentu saja hal ini akan membuat sobat kesal.

Dalam memasukkan kode HTML ke dalam postingan, kita tidak bisa langsung menulis kode tersebut seperti tulisan biasa. Karena ada beberapa hal penting yang harus dilakukan sebelum memasukkan kode HTML. Beberapa hal tersebut akan saya bahas pada postingan kali ini.

Silahkan sobat lihat, langkah-langkah untuk memasukkan kode atau script HTML ke dalam postingan blog.

1. Masuk ke Blogger, dan silahkan buat Entri Baru

2. Jika sobat ingin mulai memasukkan kode nya, hal pertama yang harus sobat lakukan adalah sobat harus mem-Parse kode atau script tersebut menggunakan Tool Online. Silahkan sobat Parse terlebih dahulu kode yang ingin sobat masukkan menggunakan Alat Parse HTML.

Kalau sudah selesai sobat Parse, silahkan lanjut ke langkah berikutnya.

3. Masukkan kode HTML yang sudah sobat parse tadi dengan memilih mode HTML dan klik icon Kutip atau disebut juga dengan Quote.

Cara Jitu Memasukkan Kode atau Script HTML ke dalam Postingan Blog

4. Lalu masukkan kode HTML diantara tag pembuka dan tag penutup kode tersebut. Agar lebih jelas, silahkan lihat gambar di bawah ini.

Cara Jitu Memasukkan Kode atau Script HTML ke dalam Postingan Blog
Klik gambar agar lebih jelas
5. Klik Pratinjau terlebih dahulu, untuk melihat kode nya tampil atau tidak. Jika kodenya tampil, itu berarti sobat telah berhasil memasukkan kodenya.


Demikianlah postingan singkat saya tentang cara memasukkan kode atau script HTML ke dalam postingan blog, semoga dapat sobat pahami dan semoga bermanfaat.



Demikian info Cara Jitu Memasukkan Kode atau Script HTML ke dalam Postingan Blog, Semoga dengan adanya postingan ini, Anda sudah benar benar menemukan informasi yang memang sedang anda butuhkan saat ini. Bagikan informasi Cara Jitu Memasukkan Kode atau Script HTML ke dalam Postingan Blog ini untuk orang orang terdekat anda, Bagikan infonya melalui fasilitas layanan Share Facebook maupun Twitter yang tersedia di situs ini.

أحدث أقدم